Sabtu, 21 Januari 2012

BENTUK PANGKAT,AKAR DAN LOGARITMA

Bentuk pangkat,akar dan Logaritma hampir disetiap SKL UAN selalu muncul dan dalam Kisi - kisi UN TP.2011/2012 juga muncul. Postingan kali ini akan membahas tentang hal itu.


A.      PANGKAT BULAT POSITIF
      Apabila a adalah bilangan real dan n merupakan bilangan bulat positif maka bentuk an (a pangkat n) menyatakan perkalian n factor yang setiap faktornya adalah a.Secara umum dapat ditulis :
                                an  =  a x a x a x… x a   } sebanyak n factor

Selasa, 17 Januari 2012

QUIZ LOGIKA MATEMATIKA

Mau asah otak dengan matematika soal UAN,Indikator menentukan negasi atau kesetaraan dari pernyataan majemuk atau pernyataan berkuantor,silahkan KLIK DISINI

Kamis, 05 Januari 2012

PREDIKSI UAN MATEMATIKA SMA PROGRAM IPA DAN IPS TP.2011/2012," LOGIKA MATEMATIKA"

Berikut ini saya coba postingkan prediksi soal UAN Matematika SMA jurusan IPA dan IPS,TP.2011/2012.
  • Indikator : Menentukan penarikan kesimpulan dari beberapa premis.

Senin, 02 Januari 2012

LOGIKA MATEMATIKA

Assalamu Alaikum Wr.Wb.Mohon maaf topik pertama dari materi Ujian Nasional baru malam ini saya posting,tidak sesuai jadwal yang seperti saya janjikan disebabkan karena kesulitan dalam koneksi ke internet,moga saja tidak telat.OK,pada edisi kali ini saya akan menguraikan tentang "LOGIKA MATEMATIKA ".Dalam Kisi - kisi UN Tahun 2012 Matematika SMA baik IPA maupun IPS,indikatornya adalah